Find Us On Facebook

BREAKING

29 September 2009

The seven word 'Up' for Success

The seven word 'Up' for Success, Kata 'Up' yang berarti keatas atau naik menggambarkan suatu keadaan yang sama artinya bangun atau bangkit. Untuk mencapai suatu kesuksesan bukanlah hal gampang. Jatuh bangun pasti ditempuh (kegagalan). Namun apakah berhenti sampai disitu ?

Mari kita lihat kata 'Up' untuk sukses :

1. Wake Up (Bangun)
Tidak peduli berapa banyak kali Anda gagal, tetapi jika Anda lebih banyak bangun dan memulai lagi, maka Anda akan sukses.

2.Dress Up (Berhias)
Kecantikan dari dalam jauh lebih penting ketimbang sekedar hiasan luar yang sementara. Milikilah mentalitas berkelmpahan, hasil dari harga diri dan rasa aman yang dalam. Mentalitas ini akan menghasilkan kesediaan untuk berbagi penghormatan, laba dan tanggung jawab.

3. Shut Up (Berhenti Berbicara)
Berhentilah berbicara tentang kesuksesan masa lalu. Sudah saatnya memfokuskan diri untuk kesukesan masa depan.[...]

4. Stand Up (Berdiri)
Berdirilah teguh pada keyakinan awal bahwa pasti Anda berhasil.

5. Look Up (Pandanglah)
Saat peresmian Disney Land, seorang wartawan bertanya kepada istri almarhum Walt Disney, “Bagaimana perasaan bapak kalau melihat impiannya telah menjadi kenyataan, dengan dibukanya Disney Land ini?” Lalu istri Walt Disney menjawab, “Ia telah melihat ini semua terjadi jauh sebelum proyek ini terbentuk.” Lihatlah semua impian Anda dalam imajinasi Anda seakan-akan semuanya telah terjadi.

6. Reach Up (Capailah)
Capailah sesuatu yang lebih tinggi dari prestasi sebelumnya karena menandakan bahwa Anda memang bertumbuh dan berkembang.

7. Lift Up (Naikkan)
Naikkan semua impian Anda dalam doa ucapan syukur seakan-akan semuanya telah terjadi.

Semoga tulisan diatas memberikan motivasi dan semangat baru untuk mewujudkan impian dan cita-cita.

Dilansir dari “The Secret to be More Success! (31 Langkah Menjadi Pemenang)”
Tulisan Onky Hojanto.

About ""

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Vivamus suscipit, augue quis mattis gravida, est dolor elementum felis, sed vehicula metus quam a mi. Praesent dolor felis, consectetur nec convallis vitae.

36 komentar:

  1. Success is my right !! Sukses..sukses inilah Kt2 yg sering kita dengar,Sesuatu yg diinginkan bagi setiap orang..!!

    BalasHapus
  2. Jadi pengen cepat2 sukses nie. He..he..

    BalasHapus
  3. saatnya sekarang kita mempraktekkan 7Up yang sudah dituliskan oleh pengarang buku tersebut...hasil pencarian yang cukup indah untuk membangun motivasi diri

    BalasHapus
  4. nice artikel. kalo dibaca dan diperhatikan, the 7 Up for succes mesti dimulai dari diri sendiri. mulailah dari yang kecil-kecil. mulailah dari sekarang. sebuah movitasi yang sangat bagus.

    BalasHapus
  5. bangun dan berdiri untuk memulai sesuatu, mulailah dari hal yang terkecil, dan mulai dari diri kita sendiri, dan mulai saat ini (teori A'a Gym)

    BalasHapus
  6. 7 up tu nama minuman soft drink kan mas...

    BalasHapus
  7. saya masih kurang mengerti ni kang, tapi keep posting aja sob

    BalasHapus
  8. mantabz boss artikelnya


    jgn lupa mampir

    BalasHapus
  9. "pangeran datang. bukan dengan kekuatan tapi dengan senyum" Coment balas Coment Linkoeh juga pasng yokay....

    BalasHapus
  10. berkunjung dan mendapat ifo yg sangat bagus

    BalasHapus
  11. buat yang sdh koment. terimakasih banyak atas komentar yg diberikan. tanpa kalian blog ini tidak ada apa-apanya.

    BalasHapus
  12. sukses selalu kawan terima kasih ya artikelnya keren jadi lebih semangat ngeblog nih

    BalasHapus
  13. motivasi yang luar biasa
    mudah2an saya bisa termovitasi setelah membacanya

    BalasHapus
  14. makasih sob, motivasinya salam super :D

    BalasHapus
  15. wah berat nich untuk dikerjakan tapi apa boleh buat kalo mau skses ya begini ini

    SEMANGAAAAAAAAAAAAAATTT

    BalasHapus

  16. your link have inserted in my blog. please check and back link me in your blog. thank's

    ^_^

    f.uf.u

    BalasHapus
  17. Waktu yang di berikan oleh Allah SWT kpd manusia 24 jam kenapa mereka bisa sukses sedangkan kita tidak...Manfaatkan waktu sebaik mungkin...stop dreaming start action

    BalasHapus
  18. buat motivasi aku nih, makasih ya.

    BalasHapus
  19. makasih motivasinya, kegagalan hanya akan menjadi kegagalan bila kita tidak bangun tapi bila itu menjadi cambuk untuk bangkit maka sukses ada didepan kita

    BalasHapus
  20. try and error. tetap semangat, kegagalan sebuah kesuksesan yang tertunda. kegagalan adalah pengalaman yg berharga. jadikan kegagalan sebagai refleksi kesuksesan. tidak ada org yang langsung sukses.

    BalasHapus
  21. wah motivasinya bagus bgt
    thx berat yha
    duh keberatan :hammer:



    gendenkbusiness.blogspot.com

    BalasHapus
  22. peace be on U all
    ehm..good posting sob,motivasi memang bisa menjadi penggugah n inspirasi namun bila motivasi ga diterapkan kayak makan tanpa lauk n sayur he..he...good luck n God bless U amien...

    BalasHapus
  23. Pengetahuannya keren sobat.
    salam sukses selalu ya!!!!!!!!

    BalasHapus
  24. All Of Our Dreams Can Come True If We Have The Courage To Purse Them... BSY Noni

    BalasHapus
  25. tips yg menarik bos,,, thanks

    BalasHapus
  26. Artikelnya bagus-bagus, penuh motivasi, salam persahabatan.... aku akan kesini lagi, kabur!

    BalasHapus
  27. wah keren nih postingannya..semangat abis.. salam kenal ya..

    BalasHapus
  28. baguuuuuus............. iang pda mbaca jan cuman ambil doank alo oca dicoba n dliat apa kberhasilan esoak

    BalasHapus
  29. Benar sekali mas jangan mengungkit-ungkit masa lalu karena kabar baiknya besok pasti lebih baik.

    BalasHapus
  30. tampaknya harus benar-benar dipraktekan untuk yang satu ini

    BalasHapus

 
Copyright © 2013 Blog Komputer Internet dan Motivasi
Design by FBTemplates | BTT